Monday, May 26, 2014

Daily English-Indonesian phrases

EnglishBahasa Indonesia (Indonesian)
WelcomeSelamat datang
HelloHi / Apa kabar?
Halo (on phone)
How are you?
I'm fine, thanks. And you?
Apa kabar? (What news?)
Baik-baik saja, terima kasih. Bagaimana dengan Anda?
Long time no seeLama tidak bertemu / Lama tidak berjumpa
What's your name?
My name is ...
Siapa nama anda?
Nama saya ...
Where are you from?
I'm from ...
Anda berasal dari mana?
Saya dari ...
Pleased to meet youSenang bertemu dengan Anda
Good morningSelamat pagi
Good afternoonSelamat siang
Good eveningSelamat sore
Good nightSelamat malam
GoodbyeSelamat tinggal (you're leaving)
Selamat jalan (you're staying)
Sampai jumpa lagi
Good luckSemoga Beruntung!
Cheers/Good health!Santi!
Have a nice dayHari baik!
Bon appetitSelamat makan
Bon voyageSelamat jalan / Semoga selamat sampai tujuan
I understandSaya mengerti
I don't understandSaya tidak mengerti
Please speak more slowlyTolong bicara pelan sedikit / Tolong bicara pelan-pelan
Please write it downTolong ditulis / Tolong tuliskan
Do you speak English?Anda bisa bicara bahasa inggris?
Do you speak Indonesian?
Yes, a little
Anda bisa bicara bahasa indonesia?
Ya, sedikit
How do you say ... in Indonesian?Bagaimana cara mengatakan ... dalam bahasa Indonesia?
Excuse meMaaf / Permisi (to get past)
How much is this?Berapa harganya?
SorryMaafkan saya / Maaf
Thank you


Response
Terima kasih
Terima kasih banyak
Makasih (vinf)
Kembali
Sama-sama
Dengan senang hati
Where's the toilet?Di manakah toilet / kamar mandi / WC?
This gentleman/lady
will pay for everything
Bapak ini akan membayar semuanya
Ibu ini akan membayar semuanya
Would you like to
dance with me?
Bersediakah Anda berdansa dengan saya?
I love youAku cinta kamu / Saya cinta kamu / Saya mencintaimu
Get well soonSemoga lekas sembuh / Semoga cepat sembuh
Go away!Pergi sana!
Leave me alone!Biarkan saya sendiri! Tinggalkan saya sendiri!
Help!
Fire!
Stop!
Tolong!
Kebakaran!
Berhenti! Stop!
Call the police!Panggil polisi!
Merry Christmas
and Happy New Year
Selamat hari natal dan tahun baru
Happy EasterSelamat Paskah
Happy BirthdaySelamat ulang tahun
One language
is never enough
Satu bahasa tidak pernah cukup
My hovercraft
is full of eels

What!? Why this phrase?
Hovercraft saya penuh dengan belut

No comments:

Post a Comment